Powered By Blogger

SEPUTAR REGAGA 2006

Assalamu’alaikum Wr. Wb.

SALAM REGAGA .........

Alumni Secapa POLRI Reguler 33 tahun 2006, berjumlah 700 orang, yang terdiri atas : POLKI 617 Orang dan POLWAN 83 Orang. Saat ini Alumni REGAGA bertugas di seluruh penjuru wilayah negara kesatuan RI dan mancanagera (Australia, Malaysia).

Seiring dengan pesatnya perkembangan teknologi, yang salah satu hasilnya adalah media internet. Dimana dengan adanya internet tidak lagi adanya halangan ataupun batasan bagi setiap orang untuk melakukan komunikasi, tidak lagi mengenal batas teritorial, semua terasa dekat. Itu semua yang menjadi awal pemikiran kami untuk menciptakan blog ini.

Media blog yang salah satu media komunikasi yang ada di internet, dengan adanya blog sederhana yang kami buat ini, kami berupaya untuk tetap dapat menjalin komunikasi dan tali silaturahmi dengan para ALUMNI REGAGA dimanapun berada.

Blog ini terbuka untuk umum, oleh karena itu kami tetap menunggu sumbang saran serta kritik demi sempurnanya pembuatan blog ini. Dan juga kami berharap blog ini dapat bermanfaat bagi ALUMNI SECAPA POLRI Reguler Tiga-tiga.

Kami tunggu khabarnya .......

Wassalam


Tulis E-mail untuk REGAGA

Sabtu, 27 Desember 2008

Surat balasan dari negeri kanguru


Salam hormat, utk rekan-rekan reg.33 dari sahabat di negeri kanguru...

sebelumnya saya ucapkan terima kasih kpd den eko wijaya yg telah menyediakan blog reg.33, baguslah eko ada kemauan... saya mendukung ko, jaya selalu reg.33, tolong kpd rekan2 yg mendukung sampaikan / informasikan blog ini melalui sms, agar ada saran & kritik demi kemajuan reg.33.

Den eko.... segitu aja dulu masukan nya.... salam kangen buat rekan2, semoga sukses selalu dalam melaksanakan tugas.... amiin.

Ternyata enak juga ya makan tulang jadi tukang motret... bebas dari pelajaran judo, lari siang, lari malam, senam pagi, pel dalmas... dll. Padahal fotonya ga pernah ada yang dicetak ha..ha... ha... ga ada anggarannya, yang akhirnya numpuk di hardisk gw semuanya ada 40 GB.

Kalau rekan-rekan membutuhkan foto kenangan silahkan kirim e-mail ke :

astina88@tpg.com.au

Insya Alloh akan saya kirim.

Salam

Astina Purnawirawan Polda Jabar.

REGAGA yang bertugas di Polda Kepri

REGAGA yang bertugas di Polda Kepulauan Riau :

1. IPDA EDY WIYANTO Jbtn Kanit Reskrim Polsekta Lubuk Baja
2. IPDA SYAMSURIZAL Jbtn Kaur Reg Ident ( Kanit Buser ) Poltabes Barelang.
3. IPDA JEPRI SYAM Jbtn Kaur Bin Opn Reskrim Poltabes Barelang
4. IPDA HERI SEJATI Jbtn Kanit Narkoba Poltabes Barelang
5. IPDA LIMIN Jbtn Danton Dalmas Poltabes barelang.
6. IPDA WAHYU PRIHATIN Jbtn Keuangan Polda Kepri
7. IPDA VERRY KUSWANTO Jbtn Dit Reskrim Polda Kepri
8. IPDA THUKUL DWI HANDAYANI Melanjutkan sekolah S2 DI Joogya .
9. IPDA HENDRIYANTO Jbtn Waka Polsek Polres Bintan.
10. IPDA S. SINAGA Jbtn Danton Dalmas Polres Dabok Singkep.
11. IPDA HERI ADHAR Jbtn Kanit Reskrim Polres Tjg. Balai Karimum
12. IPDA FELIX MAU Jbtn Kanit Reskrim Polsek Tjg. Balai Karimun
13. IPDA HERI KUSNADI Jbtn Kanit Reskrim Polsek Bintan.
14.IPDA SUTRISNO SARAGI Jbtn Kanit P3D Polres Natuna

Selamat bertugas semoga sukses selalu .....

Turut berduka Cita



Innalillahi wa innaillaihi rojiun

Kami seluruh keluarga Besar Alumni Secapa Polri Angkatan 33 / 2006

Turut Berduka Cita Atas Wafatnya

Bapak Jend.(Purn) Mohammad Sanusi

dalam usia 73 tahun

( Mantan KAPOLRI periode 1986 - 1991 )


Semoga Almarhum diampuni dosanya dan

diberikan tempat yang layak di sisi Alloh SWT

Dan kepada keluarga yang ditinggalkan diberikan ketabahan dan

kekuatan iman, lahir dan bathin .... amin

Mantan Kapolri Mochamad Sanusi Wafat

Sabtu, 27/12/2008 09:19 WIB

Irwan Nugroho - detikNews

http://www.detiknews.com/read/2008/12/27/091947/1059893/10/mantan-kapolri-mochamad-sanusi-waf


Jakarta - Innalillahi wainna ilaihi rojiun. Mantan Kapolri Jend (Purn) Mochamad Sanusi (73), wafat. Almarhum menghembuskan nafas terakhirnya di rumah sakit Medistra, Jakarta Selatan (Jaksel).


"Ya beliau meninggal tadi pagi di rumah sakit Medistra. Ini saya mau melayat," ujar Kadiv Humas Babes Polri Irjen Pol Abubakar Nataprawira, ketika dihubungi detikcom, Sabtu (27/12/2008).


Berdasarkan informasi yang dikumpulkan detikcom, Mochamad Sanusi wafat akibat sakit gagal ginjal yang dideritanya. Jenazah disemayamkan di rumah duka di Jl Kavling IV, TB Simatupang, Jaksel. Rencananya jenazah akan dimakamkan di pemakaman milik keluarga di Bogor, Jawa Barat (Jabar).


Mochamad Sanusi adalah pria kelahiran 15 februari 1935. Almarhum menjabat sebagai Kapolri pada periode 1986-1991 dan juga pernah sebagai duta besar Indonesia untuk Myanmar.

(irw/irw)

Ditilang bapak Polisi ....

Waktu eta teh s “Bedul" ngangge motor bade ka kota pas di parapatan aya sora nu niup piriwit. Teu disangka nu niup piriwit teh ya eta polisi, si Bedul teuinang mokaha maneh na komplit make helem ieuh.

Langsung be maneh na eren. Terus yampeurkeun eta polisi nu ngaeureun keun manehna

Bedul: "Ku naon pa abi di eureun keun??"
Polisi: "Arek mariksa"
Bedul : "Mariksa naon ?? Da abi mah teu nyandak NARKOBA………..
Polisi: "lain eta maksud saya mah"
Bedul: "Atuh naon ? Lain eta mah make di pariksa sagala"
Polisi: "Ari SIM na mana ??"
Bedul: "Oh eta maha bi can gaduh pa!"

Kacaritakeun s Bedul di tilang be ku polisi. Hiji mansa s bedul mawa motor deuio ngaliwat parapatan deui. Si Bedul teu reuwaseun da mokaha maneh na ayeuna mah bogaeun SIM

Langsung maneh na eureun

Bedul: "Aya naon deui pa ??? SIM aya .... motor komplit Naon deui pa?"

Polisi: "maneh teu pakai helem... Kapaksa ku saya maneh di tilang..."

Poe isuk na Si Bedul leumpang alias jalan jalan sorangan. Pas kabeuneuran papanggih jeung polisi nu sok. Biasa nilang maneh na.Celetuk sibedul nanya ka eta polisi

Bedul: "Pa? Ku naon abi teu dipariksa ku bapa? SIM aya helem di angge"

Polisi: "Maneh na teu mawa motorrrrrrrrrrrra???"

Bedul: "Ohhh euya ya... geuning aing bolohoy!"

Si Bedul ngaleos eraeun bari maneh na neunggeulan sirah sorangan...


*** he.. he... maaf ya kalau ga ngerti seharusnya 7 bulan di Sukabumi paham Bahasa Sunda... ***
sumber : http://ketawa.com/humor-lucu/det/4026/ditilang_bapa_polisi.html

Jumat, 26 Desember 2008

Polisi juga manusia biasa

Polisi juga manusia, coba aja kalo seragamnya dicopot, pasti gak ada yg mau orang di stop. Baju Cokelat dan aksesoris itulah yg punya Power. Orangnya ya sama-sama dengan rakyat biasa, letih kalo ditugasin siang dan malam, engga perduli hujan sekalipun. Bahkan saat lebaran, hari-harinya diisi dengan “siap Ndan…” daripada mudik.
So would be grateful if we always say Terima kasih pak polisi.

Kamis, 25 Desember 2008

REGAGA yang bertugas di Secapa POLRI

Rekan-rekan Regaga yang bertugas di SECAPA POLRI Sukabumi :

1. Ali Nuriman
2. Tedi Setiadi
3. Asep Darmawan
4. Gun Gun Gunadi
5. Pujiono
6. Suparjo
7. Zainudin
8. Agustina Sineri (Polwan)
9. Arina (Polwan)

Selamat bertugas semoga sukses selalu ... Amin

Rabu, 24 Desember 2008

Persyaratan Penerimaan Siswa Setukpa 2009

PERSYARATAN UNTUK DAPAT DITERIMA MENJADI

SISWA STUKPA REG POLRI DIKREG KE - 37 DAN 38 T.A 2009

Sumber : http://www.komisikepolisianindonesia.com/main.php?page=artikle&id=767


1. Persyaratan administrasi pada saat pembukaan pendidikan Dikreg ke - 37 atau 38 :

a. Bintara Polri lulusan Diktukba atau Seba Reg Polri.

b. Persyaratan ijazah Pendidikan Umum ( Dikum ) dikaitkan dengan pangkat dan Masa Dinas Pangkat ( MDDP ) minimal :

AA.jpg

c. Usia maksimal 45 ( empat puluh lima ) tahun.

d. Bagi Bintara Polri yang memiliki kualifikasi pendidikan umum D-III / D-IV/ S1/ S2 adalah dari program yang terakreditasi A/B unggulan dengan IPK minimal 2,7 ( dua koma tujuh ) untuk lulusan D-III, minimal 2,5 ( dua koma lima ) untuk lulusan D-IV / S1 serta menyerahkan ijazah asli, transkrip Nilai dan melampirkan fotokopi Sertifikat Keputusan BAN - PT tentang akreditasi yang masih berlaku saat ijazahnya diterbitkan.

e. Memiliki Surat Keterangan Hasih Penelitian ( SKHP ) yang dikeluarkan dari Polda / Mabes Polri.

f. Ditunjuk / diusulkan dengan Surat Perintah untuk mengikuti seleksi pendidikan Setukpa Polri oleh Ka / Pimpinan yang berwenang ( Kapolda / Kepala Kesatuan Induk Organisasi di lingkungan Mabes Polri ).

g. Mampu mengoperasikan komputer ( dilampirkan ijazah / sertifikat komputer ).

h. Merupakan Talent Sooting bagi calon seleksi yangdinilai telah berjasa atau berprestasi ( dibuktikan dengan Surat Keputusan ( Skep ) / piagam penghargaan Kapolri / Kapolda ).

i. Calon peserta seleksi diwajibkan membuat surat pernyataan kesanggupan ditempatkan diseluruh wilayah Negara Kesatuan Republik Indonesia, setelah yang bersangkutan dilantik menjadi Perwira polri.


2. Mengikuti dan lulus pemeriksaan / pengujian, dengan sistem gugur yang meliputi materi dan urutan kegiatan sebagai berikut :

a. Pemeriksaan Administrasi ( Rikmin ) dan SKHP.

b. Pemeriksaan Kesehatan ( Rikkes ).

c. Pengujian kesamaptaan jasmani dan beladiri Polri.

d. Pemeriksaan psikologis.

e. Pengujian akademik ( tertulis ) :

1) Fungsi Teknis Operasional Kepolisian.

2) Pengetahuan Umum .

3) Tribrata / kode etik profesi polri.

4) Bahasa Inggris.

Surat untuk sahabat di negeri Kanguru

Assalamu'alakum wr. wb.

Gimana khabarnya kang .... semoga Akang disana selalu dalam keadaan sehat wal afiat. Rindu juga sama akang nich.
Ingat dulu waktu semasa menjadi siswa, ijin khusus ke Bandung walaupun kenyataannya berpisah di terminal bus Sukabumi .... ha... ha....
Dari web yang sederhana ini saya menginginkan tetap terjalinnya tali silaturahmi dengan sesama Alumni REGAGA.
Saya tunggu, saran dan kritik serta pencerahan akang di negeri kanguru.
Semoga Akang sukses selalu ... amin.

Wassalam

REGAGA

"REGAGA 2006" designed by Eko Widjaja KS